Siswa teladan

Kami dari kelompok 2 akan mewawancarai salah satu teman kelas kita yang berprestasi dalam keagamaan (tilawah dan tadarrus)


(foto Nurul Airin)



 BIO DATA SISWA TELADAN:

-Nama siswa teladan=Nurul Airin

-Kelas =IXC

-Alamat=galung tuluk

-Tempat/tanggal lahir=lelating/29-juni-2008


KESEHARIAN DI RUMAH:

Keseharian Airin di rumah adalah membantu orang tua,mengaji, sholat 5 waktu,merapikan tempat tidur ketika sudah bangun tidur,sarapan sebelum berangkat sekolah,dan juga mengerjakan tugas sekolah

KESEHARIAN DI SEKOLAH:

Keseharian Airin di sekolah adalah ,belajar,mendengarkan guru jikaa guru sedang menjelaskan di papan tulis,dan juga Airin sering belanja jika jam istirahat tapi Airin juga sering membawa bekal dari rumah,mengerjakan tugas² yang diberi oleh guru

TIPS² PRESTASINYA:

Tips² prestasi Airin di bidang keagamaan adalah selalu latihan tadarrus dan tilawah,mengikuti pembinaan tilawah dan tadarrus yang ada di madrasah (sekolah),dan juga mengikuti perlombaan keagamaan yang biasa dilakukan di madrasah,m,menanamkan niat ke dalam hati yang sangat tinggi untuk ingin belajar tadarrus dan tilawah


Komentar

Postingan populer dari blog ini

perkenalan

PEMBULIYAN